BERITA DEWAN

KOMISI 1 DPRD NATUNA MENINJAU PELAKSANAAN UJIAN SELEKSI PPPK TAHAP I TAHUN 2024

KOMISI 1 DPRD NATUNA MENINJAU PELAKSANAAN UJIAN SELEKSI PPPK TAHAP I TAHUN 2024

BERITA DEWAN, BERITA SEKRETARIAT
Komisi I DPRD Kabupaten Natuna meninjau pelaksanaan ujian Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahap I tahun 2024, di SMA Negeri 1 Bunguran Timur pada Senin, 9 Desember 2024.Kunjungan ini dipimpin oleh Sekretaris Komisi I DPRD Kabupaten Natuna, Erimuddin, bersama Anggota Komisi I yakni Asmiyadi dan Tabrani. Dalam peninjauan tersebut, Erimuddin memberikan motivasi dan semangat kepada para peserta agar fokus dan teliti dalam mengerjakan soal serta tidak lupa berdoa. “Bagi yang mengikuti tes PPPK kali ini, manfaatkan kesempatan ini sebaik mungkin. Semoga semua peserta dapat mengerjakan soal dengan lancar,” ujarnya. Ia juga mengingatkan peserta agar tidak putus asa jika belum berhasil, mengingat kesempatan masih terbuka di tahun mendatang. “Formasi PPPK tahap pert...
DPRD KABUPATEN NATUNA MENGGELAR RAPAT PARIPURNA

DPRD KABUPATEN NATUNA MENGGELAR RAPAT PARIPURNA

BERITA DEWAN, BERITA SEKRETARIAT
DPRD Kabupaten Natuna menggelar rapat paripurna terkait Penyampaian Pendapat Akhir Fraksi-Fraksi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Natuna Terhadap Persetujuan Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Natuna, Senin (25/11/2024). Rapat dilaksanakan terbuka untuk umum dan ditayangkan secara langsung pada channel youtube Setwan Natuna, dimana rapat ini dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kabupaten Natuna, Rusdi dan juga dihadiri oleh Bupati Natuna, Wan Siswandi bersama sejumlah pejabat eselon 2 dari mulai Sekretaris Daerah, Asisten Bupati, Kepala Dinas, dan Kepala Badan di Pemerintahan Daerah Kabupaten Natuna serta hadir juga unsur Forkopimda. Selanjutnya penyampaian pendapat akhir fraksi-fraksi Dew...
KETUA DPRD KABUPATEN NATUNA MENGHADIRI UPACARA PERINGATAN HGN DAN HUT PGRI KE-79

KETUA DPRD KABUPATEN NATUNA MENGHADIRI UPACARA PERINGATAN HGN DAN HUT PGRI KE-79

BERITA DEWAN
Ketua DPRD Natuna, Rusdi menghadiri upacara peringatan Hari Guru Nasional (HGN) sekaligus Hari Ulang Tahun (HUT) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI)ke-79 yang berlangsung di Alun-alun Pantai Piwang Ranai, Senin (24/11/2024) pagi. Upacara peringatan ini dipimpin langsung oleh Bupati Natuna, Wan Siswandi dengan mengsung tema ‘Guru Hebat Indonesia Kuat’, yang menggambarkan bagaimana peran guru hebat yang mendedikasikan waktunya untuk mendampingi dan membina generasi muda Indonesia dalam membangun Indonesia menjadi bangsa yang kuat. Dalam kesempatannya, Wan Siswandi menyampaikan penghargaan setinggi-tingginya kepada para guru atas dedikasi dan pengabdian mereka dalam mencerdaskan generasi muda. “Selamat hari guru, guru bukan hanya seorang pengajar, tetapi juga pembimbing, tel...
ANGGOTA DPRD BESERTA SEKRETARIS DPRD KABUPATEN NATUNA MENDAMPINGI WAKIL BUPATI NATUNA DALAM PEMBUKAAN TURNAMEN FUTSAL PIALA BUPATI 2024

ANGGOTA DPRD BESERTA SEKRETARIS DPRD KABUPATEN NATUNA MENDAMPINGI WAKIL BUPATI NATUNA DALAM PEMBUKAAN TURNAMEN FUTSAL PIALA BUPATI 2024

BERITA DEWAN
Wakil Bupati Natuna, Rodhial Huda secara resmi membuka turnamen futsal piala Bupati Tahun 2024. Sabtu, 7 September 2024. Pada acara tersebut ada beberapa Anggota DPRD yang ikut mendamping Wakil Bupati Natuna dalam pembukaan tersebut seperti M. ERIMUDDIN, S.Pd, ANDES PUTRA, S.Pd, dan H. AHMAD SAPUARI, tidak lupa pula Sekretaris DPRD EDI PRIYOTO, SH. Sebelum melakukan tendangan bola pertama tanda dimulainya turnamen Wakil Bupati mengingatkan dalam pertandingan tetap menjunjung tinggi sportifitas “Bertanding lah dengan sportif untuk meningkatkan prestasi,” pesan Rodhial. Total 60 tim yang mendaftarkan diri untuk turnamen ini dengan laga pertama dibuka dengan pertandingan Lismana FC melawan BNP FC. Piala Bupati Natuna Tahun 2024 ini merupakan event olahraga yang diselen...
PENYAMPAIAN LAPORAN AKHIR FRAKSI-FRAKSI DPRD KABUPATEN NATUNA TERHADAP RANCANGAN PERATURAN DAERAH ANGGARAN DAN PENDAPATAN BELANJA DAERAH KABUPATEN NATUNA TAHUN ANGGARAN 2023

PENYAMPAIAN LAPORAN AKHIR FRAKSI-FRAKSI DPRD KABUPATEN NATUNA TERHADAP RANCANGAN PERATURAN DAERAH ANGGARAN DAN PENDAPATAN BELANJA DAERAH KABUPATEN NATUNA TAHUN ANGGARAN 2023

BERITA DEWAN
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD ) Kab. Natuna, Menggelar Rapat Paripurna dengan Agenda Penyampaian Laporan Akhir Fraksi-Fraksi DPRD Terhadap Rancangan Peraturan Daerah Anggaran dan  Pendapatan Belanja Daerah  Kabupaten Natuna Tahun Anggaran 2023 Rapat Dipimpin Langsung Oleh Ketua DPRD Kab. Natuna, DAENG AMHAR, SE.MM dan Dihadiri Oleh Anggota DPRD Kab. Natuna Bertempat Diruang Sidang Paripurna, Rabu Malam (30/11/2022) Daeng Amhar Mengatakan, Sesuai dengan Tartip, Rapat Pembacaan Laporan Akhir Fraksi-fraksi pada Masa Persidangan Tiga Telah Memenuhi Kuorum dan Bisa Dilanjutkan Menurutnya APBD Disusun Sesuai Dengan Kebutuhan Penyelenggaraan Pemerintahan dan Kemampuan Pendapatan daerah. Serta Berpedoman pada Penyusunan Rancangan APBD tahun 2023 Penandatanganan Nota Kesepakatan Ra...

STATISTIK PENGUNJUNG

019238
Users Today : 68
Total Users : 19238
Who's Online : 0